@article{Handayani_Anwar_Junaidi_Hadisaputra_2022, title={Pengembangan Modul Pembelajaran Kimia Materi Asam Basa Berbasis Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa}, volume={5}, url={https://jurnalfkip.unram.ac.id/index.php/CEP/article/view/2765}, DOI={10.29303/cep.v5i1.2765}, abstractNote={<p><strong>Abstrak</strong></p> <p class="Default">Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kelayakan dan kepraktisan modul pembelajaran kimia materi asam basa berbasis <em>Problem Based Learning </em>(PBL) untuk meningkatkan motivasi belajar. Penelitian ini adalah jenis Penelitian pengembangan yang mengadopsi model 4-D <em>(define, design, develop, disseminate), </em>namun dibatasi hanya pada sampai tahap pengembangan <em>(develop).</em> Tingkat kelayakan modul diukur melalui lembar validasi ahli dengan 6 aspek penilaian yang dinilai oleh 3 validator. Tingkat kepraktisan modul diukur melalui angket respon yang diisi oleh 22 orang siswa kelas XI IPA SMAN 8 Mataram. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kelayakan modul yang dihitung dengan rumus Aiken V adalah 0.83 dalam kategori sangat layak dan sangat praktis dengan persentase praktikalitas sebesar 89.14%. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa modul yang dikembangkan bersifat layak dan praktis untuk meningkatkan motivasi belajar.</p>}, number={1}, journal={Chemistry Education Practice}, author={Handayani, Dini and Anwar, Yunita Arian Sani and Junaidi, Eka and Hadisaputra, Saprizal}, year={2022}, month={May}, pages={107–114} }