Pemberdayaan Kader Posyandu dalam Pembuatan Sosis Udang Daun Kelor untuk Pencegahan Kekurangan Energi Kronis (KEK) pada Ibu Hamil di Pulau Talango
Authors
Ira Suarilah , Aqmarina Abidah , Riska Amelia Nirina Ilham , Sandrina Indah Paraswati , Rifka Annisa Rahmah , Trias Mahmudiono , Riska Amelia Nirina IlhamDOI:
10.29303/jppm.v9i1.10420Published:
2026-01-08Issue:
Vol. 9 No. 1 (2026): FebruariKeywords:
kekurangen energi kronis, ibu hamil, kader posyandu, daun kelor, udangArticles
Downloads
How to Cite
Abstract
Pernikahan dini, khususnya di wilayah pedesaan seperti Pulau Talango, Kabupaten Sumenep, masih menjadi faktor risiko signifikan bagi ibu hamil yang mengalami Kekurangan Energi Kronis (KEK). Kondisi ini meningkatkan risiko anak mengalami stunting, anemia, dan berat badan lahir rendah (BBLR). Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kader Posyandu dalam pencegahan KEK melalui inovasi olahan pangan lokal bergizi berupa sosis udang daun kelor. Metode pelaksanaan menggunakan pendekatan partisipatif berbasis pemberdayaan masyarakat (Participatory Action Research) dengan melibatkan sasaran yang terdiri atas kader Posyandu, ibu hamil, dan ibu balita. Kegiatan yang dilakukan meliputi pelatihan pembuatan sosis udang daun kelor, penyuluhan gizi bagi ibu hamil, serta evaluasi keberlanjutan usaha. Evaluasi dilakukan melalui penilaian pengetahuan pre-test dan post-test serta observasi terhadap keterampilan pembuatan sosis. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan skor rata-rata pengetahuan peserta dari 9 menjadi 9,62 setelah diberikan edukasi. Selain itu, peserta juga mampu menghasilkan produk olahan yang memenuhi aspek organoleptik (warna, rasa, aroma, dan tekstur). Program ini tidak hanya meningkatkan pemahaman kader Posyandu terhadap gizi, tetapi juga mendorong motivasi mereka untuk mengembangkan usaha berbasis pangan lokal. Pendekatan ini direkomendasikan untuk direplikasi di wilayah lain dengan permasalahan serupa sebagai upaya berkelanjutan dalam menurunkan angka KEK pada ibu hamil dan memperkuat ketahanan pangan masyarakat.
References
Badan Pusat Statistik. (2024). Persentase perempuan usia 20–24 tahun yang menikah sebelum usia 18 tahun menurut provinsi. Jakarta: BPS RI.
Bramston, V., Rouf, A., & Allman-Farinelli, M. (2020). The Development of Cooking Videos to Encourage Calcium Intake in Young Adults. Nutrients, 12(5), 1236.
Fatin, F. (2023). Efektivitas Media Booklet dalam Meningkatkan Pengetahuan tentang Gizi Seimbang dan Keragaman Pangan dalam Pencegahan KEK pada Remaja SMAN 1 Telukjambe, Karawang. Jurnal Gizi Dan Kesehatan, 15(2).
Harismayanti, & Syukur, S. B. (2021). Analysis of chronic energy deficiency in pregnant women in the working area of Puskesmas Telaga Biru. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia, 4(2), 162–170. https://doi.org/10.56338/mppki.v4i2.1491
Haya, A. A., Isdiany, N., Saleky, Y. W., & Suparman, S. (2022). Penyuluhan Gizi Menggunakan Media E- Booklet dengan Metode Pendampingan terhadap Asupan Energi dan Protein pada Remaja Putri Kurang Energi Kronis (KEK). Jurnal Gizi Dan Dietetik, 1(2), 49–61.
Ingram, M., Gall, A., Murrieta, L., & De Zapien, J. G. (2022). Community Engagement Strategies in a Participatory Action Research Study with Farmworkers. In Springer eBooks (pp. 1505–1524).
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2021). Rencana Aksi Nasional Pangan dan Gizi 2021–2025. Jakarta: Kemenkes RI.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2023). Survei Kesehatan Indonesia (SKI) 2023: Hasil awal status gizi ibu dan anak. Jakarta: Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan.
Kuntari, T., Utami, U., Widyasari, V., Supadmi, S., & Choironi, E. A. (2024). Chronic energy deficiency in young pregnant women in rural Indonesia: An analysis of basic health survey 2018. Jurnal Ners, 19(4), 433–440.
Laise, S.M. dan Zamli, Z. (2025). Peningkatan Pengetahuan Ibu Hamil tentang Kekurangan Energi Kronik (KEK) melalui Penyuluhan Kesehatan di Desa Kota Baru, Kabupaten Banggai. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 3(5), hal.2618–2622.
Maharani, M., Rahardiansyah, R., & Luthviatin, N. (2024). Factors, impacts, and efforts in preventing early marriage culture on women's reproductive health: Literature review. AIP Conference Proceedings, 3148(1), Article 030021.
Muhamad, Z., Suyanto, B., & Mahmudiono, T. (2022). Knowledge of short pregnant women about the duties of health cadre: Qualitative study. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia, 5(11), 1459–1464.
Purwanto, N. S. F., Masni, M., & Bustan, M. N. (2020). The effect of socioeconomy on chronic energy deficiency among pregnant women in the Sudiang Raya health center, 2019. Open Access Macedonian Journal of Medical Sciences, 8(T2), 115–118. https://doi.org/10.3889/oamjms.2020.5204
Rahayu, D. P., Lestari, N., & Indrawati, T. (2022). Kandungan gizi dan potensi daun kelor (Moringa oleifera) sebagai pangan fungsional untuk ibu hamil. Jurnal Gizi Indonesia, 11(2), 87–95.
Setiawan, H. H., Wismayanti, Y. F., Irmayani, N. R., & Wardianti, A. (2024). Child marriage in Indonesia: Exploring social culture and gender inequality. In Social, Political, and Health Implications of Early Marriage (pp. 93–114). IGI Global.
Sumbolon, D., Lorena, L., & Nathan, O. (2024). Interaction of protein intake and number of family members as a risk factor for chronic energy deficiency in women of childbearing age. Journal of Preventive Medicine and Hygiene, 65(2), E194–E202.
Wati, E. K., Murwani, R., Kartasurya, M. I., & Sulistiyani, S. (2024). Determinants of chronic energy deficiency (CED) incidence in pregnant women: A cross-sectional study in Banyumas, Indonesia. Narra Journal, 4(1), e742.
Wenang, S., Rismawati, I., Febrianti, L., Susyanto, B. E., Puspita, G., Wahyuni, A., Dewi, A., Sugiyo, D., Sutantri, Nahdiyati, D., & Nirwansyah, A. W. (2022). Strengthening community roles to reduce stunting in COVID-19 pandemic in Indonesia rural areas: Capacity building program for cadres and local government. Bali Medical Journal, 11(3), 1730–1734.
Widyastuti, S., Arifin, M., & Prasetyo, R. (2023). Potensi protein udang sebagai bahan pangan tambahan untuk pencegahan anemia dan KEK pada ibu hamil. Jurnal Pangan dan Kesehatan Masyarakat, 5(1), 14–21.
Yandari, D. dan Apriani, L., (2024). Peningkatan Pengetahuan Gizi Ibu Hamil Melalui Edukasi Leaflet Nutrisi Seimbang untuk Mendukung Kehamilan Sehat. SAMBARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), hal.46–54.
License
Copyright (c) 2026 Ira Suarilah, Aqmarina Abidah, Riska Amelia Nirina Ilham, Sandrina Indah Paraswati, Rifka Annisa Rahmah, Trias Mahmudiono, Riska Amelia Nirina Ilham

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang menerbitkan Jurnal Pendidikan dan Pengembangan (JPPM) setuju dengan ketentuan sebagai berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan hak jurnal untuk publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike License 4.0 (Lisensi CC-BY-SA). Lisensi ini memungkinkan penulis untuk menggunakan semua artikel, kumpulan data, grafik, dan lampiran dalam aplikasi penambangan data, mesin pencari, situs web, blog, dan platform lain dengan memberikan referensi yang sesuai. Jurnal memungkinkan penulis untuk memegang hak cipta tanpa batasan dan akan mempertahankan hak penerbitan tanpa batasan.
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke penyimpanan institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya di Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat (JPPM).
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena hal itu dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Pengaruh Akses Terbuka).


